Sabtu, 18 Agustus 2012

Gantungan HP Dari Majalah Bekas

Gantungan HP Dari Majalah Bekas

Gantungan HP Dari Majalah Bekas | Alat & bahan: Kertas majalah bekas, lem kertas, cat permis, manik-manik
Cara membuat: Potong kertas majalah dengan tebal 3mm, lalu rangkai dengan lem sepanjang 1 meter. Gulung kertas dengan gunakan lidi hingga membentuk gulungan kertas. Tarik bagian ujung kertas hingga membentuk kerucut untuk membuat kaki & tangan, kalau silinder untuk membuat badan sedangkan bulat untuk membuat kepala. Warnai gulungan dengan cat permis. Rekatkan bagian-bagian gulungan kertas dengan lem kertas. hingga membentuk boneka. Tempelkan manik-manik untuk membuat mata,hidung dan mulut. Pasangkan tali gantungan dan produk siap dikemas dalam plastik.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar